Selasa, 30 Oktober 2012

KHASIAT BUAH KELAPA


Khasiat Buah Kelapa, kelapa atau nama ilmiahnya cocos nucifera adalah jenis tanaman yang buahnya berukuran cukup besar dan tentu saja buah ini sangat bermanfaat untuk tubuh kita mulai dari akar pohonnya hingga daun kelapanya sendiri. 
Dalam buah kelapa terdapat berbagai unsur vitamin dan mineral yang memberikan khasiat buah kelapa untuk tubuh kita, khasiat buah kelapa sendiri sudah banyak dibuktikan untuk mngobati beberapa jenis penyakit dam bisa juga dijadikan untuk resep kecantikan.

Kelapa sendiri adalah satu-satunya pohon yang mempunyai tinggi sekitar 30 meter. Dan dari hasil penelitian buah kelapa sangat baik untuk menetralisir racun di dalam tubuh kita, tapi khasiat buah kelapa selain bisa menetralisir racun khasiat buah kelapa juga bisa digunakan sebagai obat TBC, wasir, hingga gangguan pada pria. Pada suatu penelitian khasiat buah kelapa juga sangat ampuh untuk menyembuhkan penyakit kolera dan wabah disentri. Dan khasiat buah kelapa juga sangat baik untuk mencegah gigi berlubang.

Daging buah kelapa juga kaya akan protein, bahkan kandungan protein dalam buah kelapa melebihi kandungan protein dalam kacang-kacangan. 
Protein dalam buah kelapa memberikan khasiat buah kelapa yang baik untuk menjaga sistem kekebalan tubuh dan menangkal berbagai virus. 
Kelapa juga makanan yang sangat sehat untuk di konsumsi karena bisa menambah berat badan khasiat buah kelapa yang satu ini dilihat dari kelapa yang memiliki kandungan protein. 
Dan hal ini juga menguntungkan bagi penampilan luar tubuh kita karena bissa mengurangi munculnya keriput dan garis-garis halus, mengendalikan ketombe, dan menjaga kulit kepala dan rambut kita agar tetap sehat.
Khasiat Buah Kelapa
Khasiat buah kelapa untuk kesehatan banyak sekali. Khasiat buah kelapa bisa membunuh bakteri jamur, virus, dan parasit yang hidup di dalam tubuh kiita. dan inilah beberapa khasiat buah kelapa yang baik untuk kesehatan tubuh kita:
  1. menjaga agar tubuh tetap sehat dan berada pda suhu yang tepat.
  2. Membantu mengatasi batu ginjal dalam saluran kemih.
  3. Berfungsi sebagai minuman penggganti ion tubuh.
  4. Kandungan saline dan albumen di dalam buah kelapa membantu mengatasi kasus kolera.
  5. Membantu untuk menjaga daya tahan tubuh serta melawan virus penyebab sakit flu, herpes dan AIDS.
  6. Membantu meringankan gejala osteoporosis.
  7. Membantu mengawasi diabetes dan mengontrol kadar gula dalam darah.
  8. Memudahkan proses buang air besar.
  9. Membantu mengatasi infeksi akibat jamur candida.
  10. Mencegah perkembangbiakan dan pertumbuhan mycoplasma.
  11. Mengobati penyakit eksim.
  12. Melancarkan peredaran darah.
  13. Mengatasi pengaruh racun pada obat sulfa, antibiotika, makanan dan minuman yang sehari-hari dikonsumsi.
  14. Membantu mengobati anak cacingan.
  15. Merawat wajah dari jerawat, flek hitam. Dan kerutan.

Khasiat buah kelapa juga sangat baik untuk kaum wanita, terutama untuk merawat kecantikan dan menjaga agar kulit tetap segar seperti halnya air kelapa muda yang bisa digunakan untuk menghilangkan kerutan wajah maupun bercak hitam bekas jerawat.
Khasiat Buah Kelapa
Dan itulah tadi cerita tentang khasiat buah kelapa, ternyata buah yang memiliki phon yang sangat tinggi ini memiliki banyak khaiat untuk tubuh kita, jadi tidak ada salahnya kita mengkonsumsi buah kelapa agar tubuh kita juga tetap sehat. 

Rabu, 24 Oktober 2012

KHASIAT BUAH ALPUKAT


Khasiat Buah Alpukat, alpukat atau avocado adalah salah satu dari banyaknya buah-buahan yang mengandung nutrisi yang sangat banyak terutama untuk kesehatan tubuh kita. 
Setidaknya buah alpukat memiliki kandungan 11 vitamin dan 14 mineral dan memberikan khasiat buah alpukat yang bermanfaat. Alpukat sendiri kaya akan protein, riboflavin ( vitamin B2), niasin (vitamin B3), potassium (kalsium) dan juga vitamin C. Selain itu alpukat juga mengandung lemak yang cukup tinggi, tapi lemak pada alpukat mirip dengan lemak pada minyak zaitun yang sangat sehat. Lemak yang terdapat dalam buah alpukat adalah lemak tak jenuh yang mempunyai dampak positif untuk tubuh kita. Lemak yang terdapat pada buah alpukat juga bisa digunakan untuk pembuatan sabun dan kosmetik. 
Berdasarkan penelitian ahli gizi juga menyebutkan buah alpukat memiliki kandungan kalori yang sangat banyak. Kalori yang dalam buah alpukat setidaknya bisa memenuhi hampir 30% dari kebutuhan kalori tubuh kita per harinya. 

Selain itu buah alpukat memiliki banyak kandungan vitamin. Ahli kesehatan juga mengatakan kandungan vitamin dalam buah alpukat sangat kaya apabila dibandingkan dengan jenis buah-buahan yang lainnya.
Vitamin yang terdapat dalam buah alpukat adalah vitamin A, C, E, K dan B6. Dan dari beberpa penelitian modern juga mengungkapkan ada banyak kandungan lainnya yang terdapat dalam buah alpukat, seperti karotenoid lutein, zeaxanthin dan panthothenic acid.

Dari banyaknya kandungan-kandungan yang dimiliki oleh buah alpukat tentu saja khasiat buah alpukat akan kita dapatkan terutama untuk menjaga agar tubuh kita tetap sehat. 

Dan inilah beberapa khasiat buah alpukat yang sangat baik untuk kesehatan tubuh kita:
  1. khasiat buah alpukat dapat membantu untuk meningkatkan kesehatan mata, ini karena alpukat mengandung lutein dan zeaxanthin, antioksidan ini ditemukan dalam retina. Kedua antioksidan ini sangat berfungsi untuk menjaga kesehatan mata dan mencegah gangguan mata terutama gangguan yang disebabkan oleh masalah penuaan seperti katarak dan macular degeneration.
  2. Khasiat buah alpukat dapat menurunkan kolesterol, ini karena alpukat mengandung zat beta-sitosterol. Zat ini terbukti dapat meurunkan tingkat kolesterol dalam darah. Berdasarkan pada sebuah penelitian yang mengikutsertakan 45 relawan, mereka mengalami penurunan kolesterol hingga 17% setelah para relawan mengkonsumsi buah alpukat sacara rutin selama satu minggu.
  3. Khasiat buah alpukat dapat membantu kesehatan jantung, ini karena buah alpukat mengandung folat, berdasarkan dari beberapa penelitian bahwa orang yang memakan banyak folat mempunyai resiko terkena penyakit jantung lebih rendah dibandingkan dengan orang yang tidak memakan makanan yang mengandung folat. Kandungan vitamin E, lemak tidak jenuh dan glutathione juga memberikan khasiat buah alpukat yang sangat baik untuk kesehatan jantung kita.
  4. Khasiat buah alpukat bisa sebagai sumber tenaga, ini karena buah alpikat memiliki kandungan lemak, kalori, dan minyak yang sangat banyak sehingga pasokan energi yang diperlukan oleh tubuh kita dapat didapatkan dengan melimpah. Selain itu alpukat juga mengandung lemak baik yang memberikan khasiat buah alpukat sebagai pengganti sumber lemak lain yang tidak sehat.
  5. Khasiat buah alpukat dapat mencegah penyakit kanker, berdasarkan sebuah studi, ekstrak alpukat dapat membunuh atau menghentikan pertumbuhan sel-sel prakanker yang dapat memicu kanker mulut. Tapi ekstrak ini juga diyakini mempunyai efek yang sama terjadap jenis kanker yang lainnya. Khasiat buah alpukat yang satu ini menurut beberapa peneliti dihasilkan oleh kandungan folat, vitamin C dan E serta Antioksidan.
  6. Khasiat buah alpukat dapat membantu mengatasi masalah pencernaan, ini karena alpukat mengandung enzim yang mampu memperbaiki kesehatan pencernaan didalam tubuh kita. Selain itu juga buah alpukat mengandung serat yang dapat membantu membuang sisa-sisa pencernaan yang beracun.
  7. Khasiat buah alpukat sangat baik untuk ibu hamil, ini karena buah alpukat mengandung gizi yang sangat tinggi. Seorang ibu yang sedang mengandung janin sangat membutuhkan gizi-gizi penting seperti vitamin A, C, E, K dan B6, kandungan gizi tersebut dibutuhkan agar ibu yang sedang hamil tetap sehat dan bisa beraktifitas secara normal. Tapi selain itu juga, buah alpukat mengandung folat. Zat ini memberikan khasiat buah alpukat untuk meningkatkan kecerdasan otak janin. Folat juga berfungsi untuk menambah kekebalan tubuh janin agar terhindar dari berbagai penyakit.
  8. Khasiat buah alpukat dapat membantu menjaga tekanan darah, ini karena buah alpukat mengandung potassium yang dapat menstabilkan tekanan darah, terutama dapat mencegah agar tidak terkena serangan darah tinggi. Serangan darah tinggi sendiri adalah salah satu penyebab timbulnya penyakit stroke, penyakit yang membuat tubuh tidak dapat bergerak separuhnya. Tetapi dengan adanya kandungan potassium dalam buah alpukat serangan darah tinggi, stroke ataupun penyakit sirkulasi darah lainnya dapat diminimalisir.
  9. Khasiat buah alpukat dapat menjaga kesehatan kulit, ini karena buah alpukat mengandung vitamin E dan antioksidan. Para ahli menyatakan kandungan vitamin E dan antioksidan dalam buah alpukat sangat baik untuk menjaga kesehatan kulit. Dengan vitamin E juga masalah penuaan dini dapat terhindari.
  10. Khasiat buah alpukat sangat baik untu diet, berdiet dengan sehat dapat dilakukan dengan cara mengkonsumsi buah alpukat. Ini karena buah alpukat dapat memberikan gizi yang sangat banyak dan tubuh kita dapat menyerap nutrisi dengan banyak pula.
  11. Khasiat buah alpukat dapat membantu mencegah penyakit anemia, ini karena buah alpukat mengandung vitamin B6. Vitamin B6 yang dikandung banyak oleh buah alpukat dapat menjaga kesehatan kita dari serangan anemia. Anemia sendiri adalah salah satu penyakit yang sering diderita oleh wanita dan disebabkan oleh pola makan yang salah dan kurangnya berolahraga. Jadi dengan memakan buah ini secara rutin maka resiko terkena serangan anemia sangatlah kecil.

Selain khasiat buah alpukat yang disebutkan diatas, buah alpukat juga bisa digunakan sebagai masker karena buah alpukat dianggap mampu untuk mengencangkan kulit. 
Buah alpukat juga bisa bermanfaat untuk merawat rambut kita. Selain itu khasiat buah alpukat juga dapat menyembuhkan penyakit sariawan, caranya hanya dengan mengaduk satu buah alpukat matang dengan dua sendok madu dan dimakan tiga kali sehari.
Khasiat Buah Alpukat
Dan itulah tadi cerita tentang khasiat buah alpukat. Ternyata buah yang berwarna hijau ini memberikan khasiat buah alpukat yang banyak. Selain itu buah yang memiliki rasa yang unik dan khas ini dapat diolah menjadi berbagai makanan dan minuman. Semoga artikel khasiat buah alpukat ini bermanfaat untuk semuanya. 

Senin, 22 Oktober 2012

KHASIAT AIR KELAPA


Khasiat air kelapa, mungkin di bumi yang kita tempati ini banyak sekali jenis minuman dari buah yang bisa kita dapatkan khasiatnya untuk kesehatan tubuh kita. Salah satunya adalah dengan buah kelapa, kelapa sendiri adalah tanaman yang sangat bermanfaat begitupun dengan air kelapa sendiri. Tapi apakah kita tau khasiat air kelapa itu apa? 

Khasiat air kelapa sangat baik untuk tubuh kita apalagi ketika tubuh kita saat sedang membutuhkan ion tubuh dengan cepat. Khasiat air kelapa juga juga memberikan efek menenangkan tubuh dan membantu mengurangi panas tubuh kita dengan cepat. 
Khasiat Air Kelapa
Dan berikut adalah khasiat air kelapa yang baik untuk tubuh kita:
  1. Khasiat air kelapa sebagai deuretik, adalah untuk memperlancar pengeluaran air seni.
  2. Air kelapa banyak dikonsumsi sebagai minuman elektrolit karena mengandung natrium, kalium, kalsium dan magnesium.
  3. Khasiat air kelapa sangat bergizi dan sehat bagi tubuh kita karena rendah lemak dan mengandung kalori, sehingga mencegah tubuh kita kelebihan berat badan.
  4. Segelas air kelapa dapat memberikan bantuan untuk proses pencernaan dari peradangan dan keasaman. Ini karena air kelapa mengandung asam laurat yang dapat menyembuhkan gangguan saluran pencernaan.
  5. Khasiat air kalapa dapat membantu menyembuhkan proses peradangan.
  6. Air kelapa sangat rendah gula dan ini memberikan khasiat air kelapa sebagai minuman yang bergizi untuk pasien jantung dan diabetes.
  7. Air kelapa adalah minuman energi dengan enzim bioaktif yang dapat meningkatkan metabolisme dan meredakan rasa lelah.
  8. Khasiat air kelapa bisa sebagai obat alami untuk mnyembuhkan infeksi urin, dan hal ini juga berlaku pada kesehatan ginjal dan batu uretra.
  9. Air kelapa dapat menghilangkan jerawat, noda-noda hitam, kerutan pada wajah dan kulit yang mengering.
  10. Khasiat air kelapa dapat mempercepat naiknya trombosite untuk penderita DBD dan menurunbkan demam.
  11. Khasiat air kelapa dapat membantu untuk menjaga sistem kekebalan tubuh dan membantu tubuh kita melawan beberapa jenis virus penyebab penyakit.

Khasiat air kelapa tidak hanya muncul ketika kita meminumnya saja tapi bisa juga menjadi obat oles untuk membantu menyembuhkan luka, telapak kaki pecah-pecah bahakan eksim. 
Dan untuk membuatnya pun sangat mudah caranya hanya menambahkan beras kedalam air kelapa yang masih dalam tempurungnya setelah berasnya terasa asam lalu kita tumbuk, dan jadilah obat oles dari air kelapa.
Khasiat Air Kelapa
Tapi khasiat air kelapa juga sangat baik untuk ibu hamil banyak orang mengatakan apabila ibu hamil meminum air kelapa muda terutama di trimester ketiga kehamilan, maka air ketuban akan bersih dan bayi yang dilahirkan pun juga akan bersih kulitnya, lebat rambutnya, dan bening matanya. Khasiat air kelapa juga sangat baik untuk penderita reumatik dan stroke.
Itulah tadi sedikit pembahasan tentang khasiat air kelapa, ternyata selain bisa menghilangikan rasa dahaga kita saat sedang kehausan air kelapa juga sangat banyak khasiatnya. Dan semoga tulisan khasiat air kelapa ini dapat bermanfaat untuk kita semuanya. 

Minggu, 21 Oktober 2012

Khasiat Daun Sirsak


Tips Hidup Sehat sekarang akan membahas Khasiat daun sirsak setelah sebelumnya kita membahas khasiat buah sirsak, mungkin banyak orang mengetahui khasiat daun sirsak sejak jaman dahulu tapi sebagian orang juga tidak mengetahui khasiat daun sirsak ini, bahkan mungkin banyak orang menganggap biasa saja terhadap daun yang satu ini tanpa melihat khasiat daun sirsak sebenarnya.
Seperti halnya buah sirsak yang memiliki banyak kandungan dan manfaat dan telah di bahas dalam artikel sebelumnya, ternyata daun sirsak pun mempunyai banyak kandungan dan khasiat yang bisa kita dapatkan.
Setelah di lakukannya berbagai penelitian daun sirsak bisa mengobati berbagai macam penyakit dan juga bisa di gunakan sebagai obat-obatan herbal.
Penyakit-penyakit yang bisa di sembuhkan oleh khasiat daun sirsak antara lain seperti ambeien, asam urat, darah tinggi, ginjal, stroke, liver, diabetes, radang paru-paru, keputihan, dan lain sebagainya, tetapi khasiat daun sirsak yang paling menakjubkan adalah bisa mengobati penyakit kanker.
Khasiat Daun Sirsak
Di dalam daun sirsak terdapat zat baru yang di sebut Acetogenins Annonaceous, dan beberapa kelompok peneliti menyatakan khasiat daun sirsak dari zat baru ini adalah anti tumor yang selektif terhadap berbagai jenis sel kanker.
Khasiat daun sirsak ternyata 1000 kali lebih kuat kemampuannya mengobati kanker dibandingkan dengan kemoterapi. Hal ini berdasarkan pada penelitian yang telah dilakukan. Pada tahun 1976, national cancer institute melakukan penelitian ilmiah dan hasilnya khasiat daun sirsak yang di hasilkan dari batang dan daun sirsak efektif untuk menyerang dan menghancurkan sel-sel kanker, karena mengandung senyawa proaktif yang sangat tinggi untuk tubuh kita, dan ini jarang di temukan dalam buah-buahan yang lainnya.
Khasiat daun sirsak sebagai antikanker bisa di tunjukan dari reaksi daun sirsak yang sigap untuk mengahadang pertumbuhan sel-sel kanker, dan cara kerja daun sirsak sebagai antikanker antara lain:
1. Inaktivasi karsonigen : dapat menonkatifkan zat aktif yang bisa menyebabkan kanker
2. Antiproliferasi : dapat menghambat proses berkembang biaknya sel abnormal pada kanker
3. Induksi apoptosis dan diferensiasi : bisa merangsang proses bunuh diri pada sel kanker.
4. Inhibisi angiogenesis : dapat menghambat pembentukan pembuluh darah yang baru yang terdapat dalam sel kanker dan bertugas untuk menyediakan makanan atau nutrisi untuk perkembangan sel kanker. Karena apabila sel kanker tidak mendapatkan nutrisi yang cukup, maka sel kanker akan melemah dan kemudian mati. Dan itulah cara kerja dan khasiat daun sirsak sebagai antikanker.
Khasiat Daun Sirsak
Banyak kandungan yang dimiliki oleh daun sirsak antara lain annocatacin, annocatalin, annohexocin, annonacin, annomuricin, annomurine, anonol, caclourine, gentistic, acid,muricapentocin.
Dan kandungan-kandungan senyawa ini memberikan khasiat daun sirsak yang bermanfaat untuk tubuh kita, bisa sebagai obat untuk penyakit, ataupun bisa sebagai peningkat kekebalan tubuh kita.
Berdasarkan 20 tes laboratorium tentang khasiat daun sirsak yang telah dilakukan sejak tahun 1970 menunjukan hasil yang luar biasa, seperti:
1. dapat menyerang sel kanker secara efektif dan tidak membahayakan bagi sel-sel yang sehat, juga tidak menyebabkan rasa mual yang ekstrim, kehilangan berat badan ataupun rambut rontok
2. daun sirsak mempunyai target yang efektif dan dapat membunuh sel-sel ganas terutama untuk 12 jenis sel kanker seperti kanker usus besar, payudara, prostat, paru-paru ataupun kanker pankreas
3. dapat meningkatkan energi di dalam tubuh kita
4. Dapat membantu untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan menghindari infeksi yang mematikan bagi tubuh kita
5. Dapat mencegah radikal bebas, dan masih banyak lagi khasiat daun sirsak yang lainnya.
Khasiat Daun Sirsak
Itulah khasiat daun sirsak yang bisa kita dapatkan apabila kita menggunakannya sebagai obat. Ternyata meskipun hanya daun tapi banyak sekali khasiat daun sirsak yang bisa kita dapatkan, dan semoga artikel khasiat daun sirsak ini memberikan kita semua manfaat terutama bagi kesehatan tubuh kita.