Rabu, 20 Agustus 2014

Batang tebu

Batang tebu



Batang tebu (Sacharum officinarum) mengandung air gula yang berkadar sampai 20%. Gula putih adalah salah satu hasil dari pengolahan batang tumbuhan tebu (Sacharum officinarum). Tebu termasuk keluarga Graminae atau rumput-rumputan dan berkembang biak di daerah beriklim udara sedang sampai panas. Nama lokalnya Sugar cane (Inggris), Tebu (Indonesia), Tebu,Rosan (Jawa); Tiwu (Sunda), Tebhu (Madura), Tebu, Isepan (Bali),; Teubee (Aceh), Tewu (Nias, Flores), Atihu (Ambon); Tebu (Lampung), Tepu (Timor). Selain diolah menjadi gula, ada manfaat lain dari tebu, diantanya untuk mengobati demam. Caranya, ambil tebu hitam secukupnya lalu peras dan ambil airnya untuk diminum.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar